Cara menjadi seseorang yang sukses
(versi ane)
Sukses di usia yang masih terang itu sangat memungkinkan sekali tak hanya saat tua saja kita bisa merasakan sukses, atau saat kita sudah mempunyai keluarga kita bisa sukses TIDAK kita bisa sukses mulai sekarang bila anda mempunyai niat untuk menjadi orang yang sukses.
Cara Sukses Di Usia Muda:
1. Mempunyai impian dan berusaha untuk meraihnya(NIAT)
Impian yap untuk yang satu ini pasti agan-agan semua sudah mempunyai impian masing-masing untuk itu kita harus merubah impian kita dengan tidak hanya mempunyai impian tapi juga kita harus berusaha meraihnya. Terkadang kita juga perlu bermimpi sebelum memulainya , kebanyakan dari kita hanya terlena dalam mimpi kita tanpa ada kemauan untuk meraihnya . Untuk SUKSES di usia muda inikita harus merubah mindset kita yaitu tidak hanya untuk bermimpi tapi juga kita harus meraihnya .
2. Belajar dan terus belajar
Setelah kita mempunyai impian dan ingin meraihnya kita harus banyak-banyak belajar dan belajar, apabila kita telah mencoba meraih mimpi kita dan kita ada kegagalan dalam meraihnya , saat itu;ah kita diharuskan belajar pada kegagalan itu , ingat yang satu ini : KEGAGALAN BUKAN UNTUK DIRENUNGI TAPI KEGAGALAN ITU UNTUK DIPELAJARI AGAR KITA BISA SUKSES . Maka dari itu kita di wajibkan untuk belajar dan belajar supaya kita bisa meraih mimpi kita .
3. Cari Hobby agan yang berguna
Cara yang ketiga ini bisa di golongkan sebagai cara yang cukup mudah bilsa anda kesulitan untuk meraih mimpi agan , semisal anda mempunyai impian menjadi arkeolog dan anda mempunyai hobby membaca buku itu adalah cara yang sangat efektif dengan sering membaca buku sejarah perlahan demi perlahan agan akan mengetahui apa itu arkeolog dan bagaimana arkeolog itu. Mulai dari sekarang carilah hobby yang sekiranya berguna menurut agan dan sista semuanya.
4. Kembali berdiri apabila agan terjatuh
Ane sangat ingat betul quote dari tokoh anime favorit saya yaitu Ichigo Kurosaki yang berkata "AKU AKAN BERDIRI SEBANYAK KAU PERNAH MENJATUHKAN DIRIKU" yang kalo menurut ane quote itu di artikan berapapun saya terjatuh entah itu 10 kali 100 kali atau bahakan 1000000 kali aku akan bangkit sebnayak itu juga. Bangkitlah kawan untuk meraih impian kalian dan jangan lupa kita harus selalu berdoa dan ikhtiyar kepada ALLAH SWT.
-Sekian dari saya selamat malam dan semoga agan semua SUKSES AMIIN!!!-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar